Rabu, 28 November 2012

Tutorial Membuat Gambar Gif Dari Cuplikan Video

Hyaaaaaaaaaaaaa!!! Balik lagi, balik lagi! Sekarang gue datang dengan membawa tips baru, yakni bagaimana cara membuat gambar berbasis gif yang diambil dari cuplikan video. Ternyata caranya gampang banget!! Thanks sangat buat om Google yang telah memberikan banyak sekali masukan. :DD
So langsung aja kita mulai!!!


Nah! Untuk softwarenya ada banyak banget, tapi yang gue jelasin di sini adalah cara membuat gif dengan software yang satu ini, namanya "Free Video To Gif Converter". Dan kalian bisa download softwarenya di situs ini.

1. Setelah kalian install (caranya sama aja, tinggal next-next gitu) akan muncul gambar seperti ini. Kalian masukkan video yang kalian mau, misalnya video one direction "One Thing". Kalian klik aja "browse" (yang diberi tanda merah). Kemudian klik "Next". Kalian tunggu aja sampai extractnya selesai. Gak lama kok. Oh ya, kalian juga bisa mengatur tinggi dan lebar gambar sesuai selera.






     

2. Setelah itu, kalian akan lanjut ke tahap 2. Kalian bisa menghapus "frame-frame" atau bagian-bagian yang gak perlu. Kalau sudah ketemu scene yang pas, kalian klik "Make Gif". Kalian tunggu aja beberapa detik, jadi deh!




Sebagai contoh, ini dia gue kasi hasilnya:





Nah, gimana? Gampang kan? Selamat mencoba ya!!! :DD


Oh iya! Kalau mau download tutorialnya, kalian bisa download di sini.

2 komentar:

  1. siipp...creatif,kursor pakek pic sendiri...usaha yg bagus untuk dapat nilai bagus...

    BalasHapus
  2. pak, follow ne blog saya pak, biar banyak followersnya :P...

    BalasHapus